Assalamualaikum
saya akan menjelaskan instalasi dan konfigurasi email pada ubuntu.
Bab VIII Email
8.1. Pengertian
Mail Server atau E-Mail
Server adalah perangkat lunak program yang mendistribusikan file atau
informasi sebagai respons atas permintaan yang dikirim via email, mail server
juga digunakan pada bitnet untuk menyediakan layanan serupa ftp. Selain itu
mail server juga dapat dikatakan sebagaiaplikasi yang digunakan untuk
penginstalan email.
8.2. Cara
Kerja
Proses pengiriman e-mail malalui
tahapan yang sedikit panjang. Saat e-mail di kirim, maka e-mail tersebut
disimpan pada mail server menjadi satu file berdasarkan tujuan e-mail. File ini
berisi informasi sumber dan tujuan, serta dilengkapi tanggal dan waktu
pengiriman. Pada saat user membaca e-mail berarti user telah mengakses server
e-mail dan membaca file yang tersimpan dalam server yang di tampilkan melalui
browser user.
8.3. Instalasi
Instal Paket Posfix
“ apt-get install postfix
“
Install paket Dovecot
“ apt-get install
dovecot-imapd dovecot-pop3d “
8.4. Konfigurasi
8.4.1. Setting
pada postfx
“
dpkg-reconfigure postfix “
pada langkah konfigurasi
tersebut “ ok -> pilih internet site -> isi system mail menggunakan [nama
anda ]
8.4.2. Check
konfigurasi berikut pada file “ /etc/postfix/main.cf “
myhostname
= mail.[nama_anda].com
mydomain =
[nama_anda].com
myorigin =
$myhostname
mydestination = $myhostname' $mydomain
contoh:
8.4.3. Restart
paket Postfix
“Service
postfix restart “
8.4.4. Konfigurasi
dovecot pada file “/etc/dovecot/dovecot.conf “
8.4.5. Restart
paket dovecot
“ Service dovecot restart “
8.4.6.
Konfigurasi file forward zone dengan
db.[nama_anda]:
Contoh:
8.4.7. Gunakan
perintah untuk mengirim email
“ telnet mail.[nama_anda].com 25 “
Contoh
Gunakan
perintah
“
telnet mail.[nama_anda].com 110 “
Kemudian,
masuk sebagai username penerima email dengan perintah
user <namauser>
pass <password>
list
retr <nomorLIST>
8.5. Studi
kasus
1) Buatlah user ilj4 dan ilj5!
“adduser
ilj4 “
“adduser
ilj5 “
2)
Coba uji pengiriman dan menerima pesan email menggunakan user yang telah di
buat!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar